Pengembangan Infrastruktur Jaringan Komputer PNP PSDKU Solok Selatan Menggunakan Metode Network Development Life Cycle (NDLC)
Isi Artikel Utama
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan merancang infrastruktur jaringan komputer di Politeknik Negeri Padang (PNP) Program Studi Di luar Kampus Utama (PSDKU) Solok Selatan guna meningkatkan performa jaringan. Saat ini ada 4 unit Optical Network Terminal (ONT) dari ISP Indihome dengan bandwidth untuk 2 ONT sebesar 100 Mbps dan 1 ONT 300 Mbps serta 1 ONT khusus sebagai akses point Wifi id untuk memenuhi kebutuhan internet Dosen, Mahasiswa dan Tenaga kependidikan. Namun terdapat permasalahan yang teridentifikasi, yakni pengelolaan bandwidth belum optimal, yang mengakibatkan bottleneck pada salah satu jalur ISP dan tidak maksimalnya penggunaan kapasitas bandwidth yang tersedia serta belum adanya back up jika salah satu ONT bermasalah. Penelitian ini menggunakan metode Network Development Life Cycle (NDLC) yang terdiri dari tahapan analisis, desain, simulasi, implementasi, monitoring, dan manajemen. Pada tahap awal dilakukan analisis kebutuhan jaringan dan perancangan topologi jaringan dengan penambahan Router. Pengujian jaringan dilakukan pada tahap akhir untuk memastikan bahwa infrastruktur jaringan yang baru mampu bekerja dengan baik. Hasil dari penelitian ini memberikan optimasi jaringan internet yang lebih baik di PNP PSDKU Solok Selatan.
Rincian Artikel
Referensi
[2] D. Anamatalu and F. Hariadi, “User And Bandwidth Management Using Mikrotik Hotspot At State Vocational School 5 Waingapu Manajemen Pengguna dan Bandwidth Menggunakan Hotspot Mikrotik Pada Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 5 Waingapu,” 2023.
[3] Aren Brayen Sangi, Ferdinan I. Sangkop, and Olivia Kembuan, “Perancangan Dan Implementasi Jaringan Internet Berbasis Mikrotik,” Jurnal Penelitian Rumpun Ilmu Teknik, vol. 2, no. 2, pp. 170–186, May 2023, doi: 10.55606/juprit.v2i2.1938.
[4] E. Bagoes Pabelan and I. Ketut Sudaryana, “IMPLEMENTASI LOAD BALANCING MENGGUNAKAN METODE NTH PADA PT. ZYREXINDO MANDIRI BUANA UNTUK OPTIMALISASI JARINGAN,” JATI : Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika, Vol. 8 No. 3, (2024), DOI: https://doi.org/10.36040/jati.v8i3.9491.
[5] R. Danil Fajri and R. Djutalov, “Implementasi Jaringan Hotspot Menggunakan Mikrotik untuk RT RW.Net Dengan Menggunakan Metode Network Development Life Cycle (NDLC) Pada Kampung Kelapa Indah Tangerang.” [Online]. Available: https://journal.mediapublikasi.id/index.php/logic
[6] D. Lusi, Y. Suban Belutowe, U. I. Kupang Jl Perintis Kemerdekaan, K. Putih, and K. Kupang, “ANALISIS DAN IMPLEMENTASI DESAIN JARINGAN HOTSPOT BERBASIS MIKROTIK MENGGUNAKAN METODE NDLC (NETWORK DEVELOPMENT LIFE CYCLE) PADA KANTOR BALAI PELAKSANAAN JALAN NASIONAL NTT,” Jurnal Teknologi Informasi, vol. 7, no. 1, 2023.
[7] A. P. Pratama, L. Sugiyanta, and A. Idrus, “Design And Implementation of Freeradius as A User Manager on The Mikrotik Hotspot Network at PT Indotruck Utama using The NDLC (Network Development Life Cycle) Method,” International Journal of Information System & Technology Akreditasi, vol. 7, no. 2, pp. 136–143, 2023.
[8] Yunanri. W., Y. B. Fitriana, and R. A. Surya, “Analysis And Design of Internet Network Infrastructure With Mikrotik Devices At The Penyaring Village Office Using The NDLC Method,” Brilliance: Research of Artificial Intelligence, vol. 3, no. 2, pp. 384–395, Jan. 2024, doi: 10.47709/brilliance.v3i2.3377.
[9] A. Fajril and G. Purnama, “PERANCANGAN JARINGAN BARU PADA PT ATOZ TEKNIK SEJAHTERA DENGAN MENERAPKAN METODE NDLC,” 2024.
[10] A. Irman, “Implementasi Load Balance Mikrotik Dual ISP Dengan PCC dan Metode Failover Pada PT. Wahana Ciptasinatria,” Jurnal Teknologi Informasi, vol. 10, 2024, [Online]. Available: https://ejournal.urindo.ac.id/index.php/TI/index
[11] Miftahur Rahman, Moh. Dasuki, and Hardian Oktavianto, “Implementasi Manajemen Bandwidth Simple Queue Sebagai Optimalisasi Layanan Jaringan Internet Warga Menggunakan Metode NDLC,” Jurnal CoSciTech (Computer Science and Information Technology), vol. 5, no. 1, pp. 27–35, Apr. 2024, doi: 10.37859/coscitech.v5i1.6899.
[12] Selviana and Lukman, “Analisis Dan Impelementasi Sistem Otentikasi Dan Manajement Bandwidth Menggunakan Ndlc Pada Desa Mekar Jaya Jambi”.
[13] T. Ariyadi, T. Dali Purwanto, and M. M. Fajar, “Tamsir Ariyadi Implementasi Desain Jaringan Hotspot Implementasi Desain Jaringan Hotspot Berbasis Mikrotik Dengan Metode NDLC (Network Development Life Cycle) Pada PT Kirana Permata.”
[14] S. Turangga and Y. Arie, “ANALISIS INTERNET MENGGUNAKAN PARAMETER QUALITY OF SERVICE PADA ALFAMART TUPAREV 70,” 2022.
[15] A. N. Hafizh and W. Sulistyo, “Optimalisasi Dua Layanan Jaringan Internet Menggunakan Teknik Load Balancing dengan Metode Peer Connection Classifier (PCC) (Studi Kasus: Jaringan Internet Desa Banyuanyar Boyolali),” Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi), vol. 8, no. 1, p. 2024, 2024, doi: 10.35870/jti.
[16] R. Ridobillah, D. Indrayana, and F. Frazna Az-Zahra, “ANALISIS PERBANDINGAN UNTUK OPTIMALISASI JARINGAN MENGGUNAKAN METODE QUEUE TREE DAN PCQ DI ICT UMMI,” 2024.
[17] E. Rosman, H. Amnur, “Instalasi Jaringan Komputer Sebagai Penunjang Layanan Administrasi Masyarakat Nagari Bomas”, Jiptek, vol. 2, no. 1, pp. 24–27, Jun. 2024, doi: 10.62527/jiptek.2.1.14.
[18] F. W. Christanto, A. F. Daru, and A. Kurniawan, “Metode PCQ dan Queue Tree untuk Implementasi Manajemen Bandwidth Berbasis Mikrotik,” Jurnal RESTI (Rekayasa Sistem dan Teknologi Informasi), vol. 5, no. 2, pp. 407–412, Apr. 2021, doi: 10.29207/resti.v5i2.3026.
[19] A. Fachreza Arman, E. Budiman, and M. Taruk, “Implementasi Metode PCQ pada QoS Jaringan Komputer Fakultas Farmasi Universitas Mulawarman,” JURTI, vol. 4, no. 2, 2020.
[20] H. Amnur, Rasyidah, and F. Setyawan, “Keamanan Jaringan Wireless Dengan Kali Linux”, jitsi, vol. 3, no. 1, pp. 16 - 22, Mar. 2022.